Thursday, March 15, 2012 - 0 comments

Contoh Stream I/O


Di sini, kita menggunakan konstruktor dari BufferedRedader sebagai berikut:

BufferedReader(Reader inputReader)

Konstruktor ini akan dihubungkan dengan InputStreamReader yang dapat mengkonversi Byte ke Karakter, dengan menggunakan System.in. Untuk dapat menggunakan System.in maka menggunakan konnstruktor
InputStreamReader(InputStream inputStream)
inputStream dapat diisi dengan System.in. Dengan demikian untuk membuat objek BufferedReader yang terhubung dengan keyboard, kita perlu menggunakan kode berikut:


InputStreamReader isr = new InputStreamReader(System.in);
BufferedReader br = new BufferedReader( isr );


1.Membaca Input Data Karakter
Untuk menginput jarakter, gunakan method read(). Dengan pendeklarasian int read() throws IOException


contoh :


import java.io.*; //mengimpor atau memasukkan paket-paket yang disediakan 



class InputKarakter

{
public static void main (String[] args) throws IOException
{
System.out.println(“Masukkkan sembarang karakter : ”);
char huruf;

InputStreamReader isr = new InputStreamReader(System.in);
BufferedReader br = new BufferedReader( isr );

huruf = (char) br.read();

System.out.println(“Karakter masukkan “+ huruf);
}
}





2.Membaca Input Data String
Untuk menginput string, gunakan method readLine(). Dengan pendeklarasian String read() throws IOException



contoh :




import java.io.*;



class InputString

{
public static void main (String[] args) throws IOException
{
System.out.println(“Masukkkan sembarang kata : ”);
String kata;

InputStreamReader isr = new InputStreamReader(System.in);
BufferedReader br = new BufferedReader( isr );

kata = br.readLine();

System.out.println(“Kata masukkan “+ kata);
}
}



Sekian, semoga membantu...

0 comments:

Post a Comment

Artikel lain